Cara Membuat Ringkasan Posting plus Gambar Thumbnail di Homepage Blogger
CB Blogger | July 04, 2014
Easy Post Summaries or Auto Readmore and Thumbnails for Blogger Blogs - No JavaScript Required! Cara Membuat Ringkasan Posting, alias Auto Readmore, plus Gambar Thumbnail di Homepage Blogger TANPA JAVASCRIPT.
Tahap 1
Cari/temukan kode berikut ini:
Ganti (Replace) dengan kode berikt ini:
Klik "Preview". Anda akan lihat penampakan seperti gambar di bawah ini:
Tahap 2
Cari/temukan kode berikut ini:
<data:post.body />
Ganti (Replace) dengan kode berikt ini:
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:post.snippet'>
<b:if cond='data:post.thumbnailUrl'>
<div class='Image thumb'>
<img expr:src='data:post.thumbnailUrl'/>
</div>
</b:if>
<data:post.snippet/>
<b:if cond='data:post.jumpLink != data:post.hasJumpLink'>
<div class='jump-link'>
<a expr:href='data:post.url + "#more"' expr:title='data:post.title'><data:post.jumpText/></a>
</div>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.body/>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.body/>
</b:if>
Klik "Preview". Anda akan lihat penampakan seperti gambar di bawah ini:
Tahap 2
Tambahkan kode CSS untu mengatur posisi gambar thumbnail.
Cari kode berikut ini:
Sebelum kode tersebut, atau DI ATAS kode tersebut, Copas kode CSS berikut ini:
Maka tampilannya akan berubah seperti ini:
</b:skin>
Sebelum kode tersebut, atau DI ATAS kode tersebut, Copas kode CSS berikut ini:
.thumb img {
float: left;
margin: 0 10px 10px 0;
}
Maka tampilannya akan berubah seperti ini:
Kalau mau tampilan gambarnya di kanan, maka gunakan kode yang ini:
.thumb img {
float: right;
margin: 0 0 10px 10px;
}
Save Template! Itulah Cara Membuat Ringkasan Posting alias Auto Readmore plus Gambar Thumbnail di Homepage Blogger.
Sumber:
http://www.bloggerbuster.com/2011/03/easy-post-summaries-and-thumbnails-for.html
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
makasih gan :D
ReplyDeletekodenya tidak bisa di copy gan tolong petunjuknya
ReplyDeleteIni blog demo sebenarnya lho.... tapi banyak pengunjungnya juga ternyata.... BUKTI bahwa template ini SEO banget!!!!
ReplyDeleteCara nambah summary teksnya gimana ya Bang? Biar teks yang tampilnya lebih banyak :D makasih Bang
ReplyDeleteKalo tanpa gambar gimana bang???
ReplyDelete